You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Ratusan Atlet Selam Dari 23 Propinsi Ikuti Pra PON-XIX
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Kualifikasi PON XIX Cabang Selam Diadakan di Pulau Pramuka

Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Utara, menjadi tuan rumah babak kualifikasi Pra Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX untuk cabang selam. PON XIX sendiri akan diadakan pada 2016 mendatang di Bandung, Jawa Barat.

Diadakannya sejak Minggu (27/9) sampai hari ini. Kalau atlet sudah datang sejak seminggu lalu untuk waktu latihan

"Diadakannya sejak Minggu (27/9) sampai hari ini. Kalau atlet sudah datang sejak seminggu lalu untuk waktu latihan," ujar Abdul Rahman Andit, Ketua Persatuan Olahraga Selama Seluruh Indonesia (POSSI) Kepulauan Seribu, Senin (28/9).

Menurut Abdul, ada 23 provinsi yang mengirimkan atletnya untuk ikut dalam kualifikasi kali ini. "Di dalam babak kualifikasi ini, nantinya hanya akan ada 140 kuota dari berbagai nomor yang dipertandingkan," katanya.

Raih 21 Emas, DKI Rajai Cabang Renang Popnas XIII

Abdul mengatakan, jika tidak lolos kualifikasi atlet tidak dapat mengikuti PON XIX di Bandung. "Ya tidak boleh ikut di PON. Yang jelas ini juga memperkenalkan Kepulauan Seribu ke masyarakat Indonesia, dari perwakilan atlet 23 provinsi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Jakarta Hari Ini Cerah Berawan Hingga Hujan Ringan

    access_time08-11-2024 remove_red_eye4162 personTiyo Surya Sakti
  2. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2583 personTiyo Surya Sakti
  3. Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Raih Rekor MURI

    access_time07-11-2024 remove_red_eye984 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Legislator DPRD DKI Dukung Penyediaan Hunian Layak Terjangkau

    access_time05-11-2024 remove_red_eye961 personDessy Suciati
  5. 381 Pengawas TPS se-Kecamatan Cipayung Dikukuhkan

    access_time03-11-2024 remove_red_eye886 personTiyo Surya Sakti